Kota Pontianak
500 Nasi Kotak Dibagi Polsek Pontianak Timur Jelang Berbuka
KANALKALIMANTAN.COM, PONTIANAK – Polsek Pontianak Timur membagikaan nasi kotak siap saji kepada warga yang membutuhkan, Sabtu (25/4/2020). Nasi kota siap saji yang didrop dari Polda Kalbar ke Polsek Pontianak Timur diserahkan ke warga pada waktu menjelang buka puasa.
Kapolsek Pontianak Timur Kompol Sunaryo mengatakan, nasi kotak berjumlah 500 buah ini distribusikan di 3 titik, pertama terhadap warga di Tambelan Sampit, titik kedua di jlan Tanjung Raya tepatnya di Pararel Tol dan ketiga di Polsek Pontianak Timur khusus bagi pengendara yang melintas dan mendekati buka puasa masyarakat bisa langsung mampir ke Mapolsek Pontianak Timur.
Pembagian nasi kotak ini diserahkan langsung Kapolsek dan anggota dengan cara mengunjungi rumah rumah warga atau dengan cara (door to door) kepada masyarakat yang terdampak Covid-19 di wilayah Pontianak Timur. (kanalkalimantan.com/bie)
Editor : kk
-
Kabupaten Banjar3 hari yang lalu
Pemkab Banjar Serahkan Penghargaan Proklim dan Adiwiyata, Ini Daftar Penerima Penghargaan
-
HEADLINE2 hari yang lalu
Gubernur Kalsel Teken Upah Minimun Kabupaten Kota dan Sektoral 2025, Ini Besaran Angkanya
-
Kota Banjarbaru2 hari yang lalu
Menutup Tahun Pemko Banjarbaru Raih Dua Penghargaan
-
Kabupaten Hulu Sungai Utara3 hari yang lalu
28 Ribu Butir Obat Keras Dimusnahkan Polres HSU
-
Kota Banjarbaru2 hari yang lalu
Laka Maut di Kawasan Murdjani Banjarbaru, Satu Pemotor Jalan Melawan Arus
-
Kabupaten Banjar3 hari yang lalu
BPK Serahkan LHP Kepatuhan Belanja Daerah Kabupaten Banjar