Connect with us

Kabupaten Banjar

Jadi Tempat Penampungan, Kantor Disperkim dan Dinas P2KBP3A Ditempati Pengungsi Banjir

Diterbitkan

pada

Pengungsi korban banjir mengungsi di kantor-kantor milik Pemkab Banjar. Foto: wahyu

KANALKALIMANTAN.COM, MARTAPURA – Sejumlah perkantoran di lingkungan Pemkab Banjar berubah fungsi menjadi tempat penampungan warga pengungsi korban banjir.

Salah satu kantor yang dijadikan tempat pengungsian diantaranya Dinas Perumahan dan Permukiman Kabupaten Banjar, Dinas Pengendalian Penduduk Keluarga Berencana Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (P2KBP3A) yang membuat posko pengungsian.

Kepala Disperkim Kabupaten Banjar Mursal mengatakan, saat ini Disperkim menampung sekitar 26 orang pengungsi yang berasal dari Desa Tunggul Irang Ulu, Kecamatan Martapura.

 

“Untuk pengungsi kami sudah siapkan makanan dan sejumlah pakaian, kami juga mengirimkan bantuan ke Desa Lok Buntar untuk evakuasi para lansia,” ucap Mursal.
Sementara itu, Kepala Dinas P2KBP3A Hj Siti Hamidah menjelaskan, sudah sepekan membuka tempat pengungsi di aula Dinas P2KBP3A. “Kita maksimalkan pelayanan untuk para pengungsi,” kata Hj Siti Hamidah.

“Ada 50 orang yang tercatat mengungsi di sini, ada yang dari Desa Banua Anyar serta Desa Sungai Tuan, Alhamdulillah dari segi kesehatan dan makanan semua tercukupi,” pungkas Kadis P2KBP3A Banjar. (kanalkalimantan.com/wahyu)

Reporter: Wahyu
Editor: Bie


iklan

MUSIC HITS with VOA


Disarankan Untuk Anda

Paling Banyak Dibaca

  • https://aceh.lan.go.id/wp-content/giga/
  • https://figmmg.unmsm.edu.pe/file/
  • https://figmmg.unmsm.edu.pe/files/
  • https://figmmg.unmsm.edu.pe/mail/
  • https://ppid.lamongankab.go.id/pay/
  • https://ppid.lamongankab.go.id/wp-content/giga/
  • https://rsudngimbang.lamongankab.go.id/
  • https://dasboard.lamongankab.go.id/
  • https://dpmd.bengkaliskab.go.id/plugins/
  • https://dpmd.bengkaliskab.go.id/storage/
  • https://islamedia.web.id/
  • https://fai.unuha.ac.id/disk/
  • https://fai.unuha.ac.id/post/
  • https://fai.unuha.ac.id/plugins/
  • https://fai.unuha.ac.id/draft/
  • https://fai.unuha.ac.id/giga/
  • slot gacor hari ini
  • slot pulsa
  • slot pulsa
  • nuri77
  • gemilang77
  • slot deposit pulsa
  • slot gacor hari ini
  • slot luar negeri
  • slot pulsa
  • situs toto
  • situs toto
  • toto slot
  • slot pulsa tanpa potongan
  • situs toto
  • situs toto
  • slot pulsa
  • situs toto slot
  • slot deposit pulsa
  • https://www.dcmeadows.com/
  • https://www.lepicardycamping.com/
  • Situs toto macau
  • -->