AMUNTAI, Beberapa jam setelah dilantik Iptu Taufik Suhardiman sebagai Kasat Resnarkoba Polres HSU, langsung mengungkap kasus peredaran narkoba jenis sabu di sebuah rumah di Desa Pelampitan...
BANJARMASIN, Mata rantai besar jaringan Narkoba di Kalsel sepertinya masih diatur dari balik jeruji Lembaga Pemasyarakatan, terbukti sebanyak 539,71 gram sabu dari jaringan Lembaga Permasyarakatan (Lapas)...
BANJARMASIN, Puncak Hari Anti Narkotika Internasional (HANI) tahun 2019 diperingati BNN Kota Banjarmasin bersama mahasiswa Universitas Lambung Mangkurat (ULM), dan pelajar se Banjarmasin, Rabu (26/6). Bertempat...
BANJARMASIN, Wakil Walikota Banjarmasin H Hermansyah bersama Badan Kesbangpolismas Kota Banjarmasin, menggelar rapat koordinasi lintas sektoral. Kegiatan tersebut, selain dimaksudkan untuk membahas langkah-langkah pencegahan terhadap Penyakit...
PALANGKARAYA, Sejak Januari hingga pertengahan Juni ini, Direktorat Polda Kalteng berhasil menyita narkoba jenis sabu-sabu seberat 2.582,08 gram (2,5 kg lebih) dari 336 orang yang berperan...
BANJARBARU, BNN kota Banjarbaru membentuk 20 penggiat anti narkoba dari unsur instansi pemerintah. Kepala BNN Banjarbaru, AKBP Sugito, mengatakan, hal tersebut bertujuan untuk mengoptimalkan peran serta...
BANJARMASIN, Perda Fasilitasi Pencegahan Penyalahgunaan Narkotika dan Zat Adiktif Lainnya sudah memasuki garis akhir, dalam artian isi perda yang ada telah dikoreksi dari fasilitasi provinsi. Dijelaskan...
BANJARBARU, Satuan Resnarkoba Polres Banjarbaru mendapatkan informasi dari masyarakat bahwa ada penyalahgunaan Narkotika jenis sabu-sabu disebuah rumah di Jalan Ahmad Yani Km 25 Kelurahan Syamsuddin Noor,...
MARTAPURA,  838 Warga Binaan di Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Narkotika Kelas 2A, Karangintan, Kabupaten Banjar, Kalimantan Selatan (Kalsel) di usulkan mendapat remisi Khusus pada hari raya idul...
BANJARBARU, Saat personil gabungan Polsek Banjarbaru Timur melaksanakan Operasi Sikat Intan 2019 sekitar pukul 03.00 Wita di Jalan Jambangan, Kelurahan Cempaka, Kecamatan Cempaka, Banjarbaru, petugas melihat...