KANALKALIMANTAN.COM, JAKARTA – Melly Goeslaw kembali merilis single baru yang juga sebagai theme song dari sinetron ‘Istri Kedua’ oleh SinemArt. Lagu berjudul ‘Siap Terluka’ ciptaan Melly Goeslaw ini terinspirasi dari alur cerita sinetron terbaru, ‘Istri Kedua’, yang dimana seorang wanita tetap mencintai pasangannya meskipun telah mendua.
“Lagu ini menceritakan tentang besarnya cinta seorang wanita kepada laki-laki meskipun tahu bahwa lelaki tersebut telah mendua. Tapi karena cintanya terlalu besar, wanita ini tetap ingin bersama lelaki ini walaupun harus siap terluka” ujar Melly Goeslaw.
Artwork Photo Melly Goeslaw. Foto: dok Aquarius Musikindo
Melly memang dikenal sebagai musisi yang kerap menciptakan lagu-lagu hits dari banyak film dan sinetron.
Beberapa lagu tersebut antara lain, “Ayat-ayat Cinta”, “Ada Apa Dengan Cinta?” untuk film dengan judul sama.
Selain itu ada “Tak Tahan Lagi” untuk film Eiffel I’m in Love, “Bintang di Hati” untuk sinetron Samudera Cinta dan masih banyak lagi.(kanalkalimantan.com/rilis/andy)
KANALKALIMANTAN.COM, KUALA KAPUAS - Bupati Kapuas H Muhammad Wiyatno didampingi Sekretaris Daerah (Sekda) Kapuas Septedy… Read More
KANALKALIMANTAN.COM, AMUNTAI - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Hulu Sungai Utara (HSU) menggelar upacara peringatan Hari Otonomi… Read More
KANALKALIMANTAN.COM, KUALA KAPUAS - Sebanyak 183 Kepala Desa dan Penjabat Kepala Desa (Kades) se Kabupaten… Read More
KANALKALIMANTAN.COM, KUALA KAPUAS - Festival Budaya Tingang Menteng Panunjung Tarung 2025 sukses digelar dalam rangka… Read More
KANALKALIMANTAN. COM, KUALA KAPUAS - Ribuan orang memeriahkan Festival Budaya Tinggang Menteng Panunjung Tarung dalam… Read More
KANALKALIMANTAN.COM, BANJARBARU - Bisnis F&B atau Food and Beverage kian berkembang di Ibu Kota Provinsi… Read More
This website uses cookies.